Dandim 1712/Sarmi Hadiri Penyerahan Penghargaan Pejabat Pemkab

    Dandim 1712/Sarmi Hadiri Penyerahan Penghargaan Pejabat Pemkab

    SARMI - Beberapa pejabat di lingkungan Pemkab Sarmi, mendapat apresiasi atas kinerja yang selama ini berhasil dijalankan dengan baik.

    Penghargaan itu diberikan pada beberapa pejabat di lingkungan Pemkab Sarmi, diantaranya Kepala Dinas Pendidikan, Kadinas Agama dan Kadinas Pariwisata.

    Pemberian penghargaan yang berlangsung di Pemkab Sarmi pada Selasa (04/04/2023) itu, turut dihadiri oleh beberapa pejabat dari Forkopimda Sarmi, salah satunya Dandim 1712/Sarmi, Letkol Inf Immanuel, S. K.

    Dandim Sarmi mengatakan, penyerahan penghargaan oleh Sekda Pemkab Sarmi itu, merupakan reward atas kinerja yang dilakukan oleh masing-masing pejabat tersebut.

    "Penghargaan itu, diberikan atas dedikasi dan kontribusi para pejabat dalam menjalankan tugasnya, " kata Dandim.

    Perlu diketahui, penghargaan yang diperoleh Kadispendik itu karena keberhasilannya atas bahasa ibu yang digagas oleh dirinya.

    Sedangkan, Kepala Dinas Agama mendapat penghargaan atas keberhasilannya meningkatkan kerukunan beragama. (*) 

    sarmi
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Situasi Memulih, Dua Maskapai Penerbangan...

    Artikel Berikutnya

    Dandim 1707/Merauke Pimpin Acara Tradisi...

    Berita terkait

    Follow Us

    Recommended Posts

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Kesatria Mayangkara Hadirkan Senyum di Papua, Satgas Yonif 503/Mayangkara Obati Warga dan Hibur Anak-Ana
    Hidayat Kampai: Ketika Nada Terlarang Mengusik Fokus Siswa
    Sinergi Satgas Yonif 509 Kostrad dan Warga Intan Jaya dalam Kerja Bakti Bersama, Bangun Kebersamaan dan Jaga Keamanan